• Pengawas Pemilu

    Kegiatan MENGAMATI (melihat, mencatat hasil amatan), MENGKAJI (melakukan sistematisasi hasil amatan ke dalam format 5W + 1H), MEMERIKSA (Kesesuaian aturan), dan MENILAI (benar atau salah serta konsekuensi) Proses penyelenggaraan Pemilu

  • Tujuan

    Menegakkan integritas penyelenggara, penyelenggaraan dan hasil pemilu melalui pengawasan Pemilu berintegritas dan berkredibilitas untuk mewujudkan Pemilu yang demokratis dan memastikan terselenggaranya Pemilu secara lasung, umum, bebas, rahasia, jujur, adil, dan berkualitas, serta dilaksanakannya peraturan perudang-undangan mengenai Pemilu secara menyeluruh

  • Asas

    Mandiri, jujur, adil, kepastian hukum, tertib penyelenggara Pemilu, dan Kepentingan umum, keterbukaan, proporsionalitas, profesionalitas, akuntabilitas, efesiensi, dan efektivitas

  • PETA

    Babadan,Bareng,Cekok,Gupolo,Japan,Lembah,Ngunut,Pondok, Polorejo,Purwosari,Sukosari,Trisono, Kel.Kadipaten,Kel.Kertosari,Kel.Patihan Wetan

  • Strategi Pengawasan

    PENCEGAHAN dan PENINDAKAN: Sosialisasi,Partisipasi,Peringatan Dini,Law Enforcement,Publikasi

PENGUMUMAN CALON PENGAWAS TPS (CPTPS) LOLOS SELEKSI ADMINISTRASI DAN WAWANCARA PEMILU TAHUN 2019 - PANWASLU KECAMATAN BABADAN

 
PENGUMUMAN CALON PENGAWAS TPS (CPTPS) LOLOS SELEKSI ADMINISTRASI DAN SELEKSI WAWANCARA PEMILU TAHUN 2019 PANWASLU KECAMATAN BABADAN, Bersama ini kami umumkan nama-nama Calon Pengawas TPS Se- Kecamatan Babadan yang lolos seleksi administrasi dan seleksi wawancara sebagai berikut:
  1. BABADAN (download disini)
  2. BARENG (download disini)
  3. CEKOK (download disini)
  4. GUPOLO (download disini)
  5. JAPAN (download disini)
  6. KADIPATEN (download disini)
  7. KERTOSARI (download disini)
  8. LEMBAH (download disini)
  9. NGUNUT (download disini)
  10. PATIHAN WETAN (download disini)
  11. POLOREJO (download disini)
  12. PONDOK (download disini)
  13. PURWOSARI (download disini)
  14. SUKOSARI (download disini)
  15. TRISONO (download disini)
Demikian Pengumuman ini kami sampaikan, selanjutnya masyarakat dapat memberikan tanggapan dan masukan terhadap Calon Pengawas TPS Se- Kecamatan Babadan yang ditujukan kepada Tim POKJA Panwaslu Kecamatan Babadan mulai tanggal 01 Maret 2019  s.d 07 Maret 2019.

0 komentar:

Posting Komentar

Peta Kab. Ponorogo

PETA KEC. BABADAN

 
Copyright © PanWasLu Kec.Babadan. Original Concept and Design by My PanwasluCamBabadan